Paris and Bestfriend - Cerpen Persahabatan

PARIS AND BESTFRIEND
Karya Avy Amalia Ramadhani

Kikan Aqilla Victoryana namanya dan dia berumur 17 tahun sehingga dia masih SMA dan tepatnya kelas 12 ( 3 ). Dia memiliki cita-cita, yaitu menjadi fotografer dan dia ingin mewujudkan cita-citanya di Paris, kota kelahirannya. Sekarang, dia berada di Indonesia dan dia memiliki seorang sahabat yang bernama Randy Pratama. Dia juga memiliki seorang adik yang bernama Raisa Qinantia Victoryana.
“Hei, kapan ya gua ke Paris lagi?”tanyaku.
“ *tertawa kecil* secepatnya ya, Kan” jawab Randy.
“Amin.....”jawabku.
*bel berdering*
“Eh, pulang bareng yuk, udah mendung nih”ajak Randy.
“Eh Randy, gak deh kayaknya, soalnya gua mau ke Bogor”tolakku.
“Ooh... Lu mau kerumah Nenek lu? Salam aja deh”jawabnya.
“Iya, gua mau kerumah nenek gua. Sip deh!”jawabku.
*Sejampun berlalu*
“Maaf ya sayang, Mama sebenarnya udah siap tapi adik kamu mau ikut jadi nunggu dia siap-siap dulu”jelas Mama.
“Iya tenang aja, Ma”jawabku.
“Yuk Ma berangkat”ajak Raisa.
“Okee..”jawab Mama
***

"Nenek...... Raisa kangen nenek"jelas Raisa seraya memeluk Nenek.
"Nenek juga kangen sama Raisa dan Kikan"jawab Nenek sambil tersenyum.
"Oh iya, Kikan, Nenek sudah menyiapkan kamar untukmu dan Raisa"jelas Nenek.
"Makasih Nek"Jawabku sambil berjalan menuju kamar.

Wah.... kamar yang bernuansa pink dan ungu ini sangat indah untuk diamati. Mengapa harus pink dan ungu? Ya, aku sangat menyukai warna pink dan begitu pula dengan Raisa yang sangat suka dengan warna ungu.
"Kak, Rai pinjam tabletnya dong"pintanya.
"Nih, tapi Rai jangan pake laptop sama kamera kakak ya, kakak mau ke kamar mama dulu"jelasku.
"Iya kakak Kikan"jawabnya singkat.
***

"Ma, aku mau ke Paris ya, boleh gak?"tanyaku.
"Mmmmm............ Mama sih ngebolehin aja tapi Papa kamu bilang kamu baru boleh ke Paris kalo Papa udah nemuin dokter yang cocok sama kamu"jelas Mama.
"Kapan?"tanyaku lagi.
"Mmm..... kalo gitu kamu boleh kesana sama Randy tapi setelah lulus SMA"jelas Mama lagi.
"Yang bener? Asikkkk........... tinggal satu tahun lagi"kataku senang.
"Iya sayang"kata Mama tersenyum.
"Oh iya, Ma, besok kita pulang kan?" tanyaku.
Mama hanya menganggukan kepala.
***

*di Sekolah*
"Randy!!!!!!!!!!!!!!!!!"teriakku.
"Apa chubby???????"tanyanya.
"Gua dibolehin kuliah di Paris tahun depan dan gua disana sama lu!!!!!!"jelasku senang.
"Oh iya?! Yeeeyyyyy....... gua udah lamaaaaa banget pengen ke Paris sama lu"jelas Randy.
***

*Ujian Kelulusan*
"Bismillah semoga bisa"ucapku sambil tersenyum.
***

*Pembagian hasil Ujian Kelulusan*
"Kikan Aqilla Victoryana"Panggil Pak Andre.
"Selamat ya, kamu lulus dengan hasil terbesar di sekolah ini"jelas Bu Maria.
"Yang bener bu? Alhamdulillah"jawabku seneeeeeeengggg........ banget!.
***

"Paris, i'm coming now!!!"teriakku di bandara.
***

*PARIS*
"Kan, papa lu dimana nih? ini tuh negara orang jangan motret terus"tanya Randy kesal.
"Eeeeh...... Sorry dong kan mumpung lagi di Paris tauuu.... Oh iya ya... Mmm.... gua tanya dulu"jawabku.
"Mmmmm...... Excusez-Moi, savez-vous où l'adresse Sir Robert? tanyaku ke seorang pelayan di pelayan turis.
"Bien sûr, vous pouvez marcher tout droit puis, il ya un carrefour en T, tourner à droite, la maison est à la fin"ujarnya.
"Merci Monsieur"jawabku.
"Vous êtes les bienvenus"jawabnya lagi.
"Lu ngerti?"tanya Randy.
"Ya harus lah, kalo gua gak ngerti yang ada kita malah tersesat disini atuh!"jawabku.
"Oh iya ya hehe.."jawabnya malu.
***

"Excusez-Moi" Teriakku berulang-ulang.
"Ya?"muncul seseorang lelaki yaitu PAPAku !!!!.
"Papa!!!"Teriakku dengan senang.
"Hey anakku! Wow ! kamu ajak Randy?"tanya Papa.
"Ya Om, aku disuruh Mamanya Kikan buat nemenin dan suruh aku kuliah disini"jawabnya.
"Baguslah, Mmmm.... Ayo masuk"ajak Papa.
"Randy, Kikan, kalian udah mulai kuliah besok ya"jelas Papa.
"Sip!"jawabku.
***

*Di Kamar*
"Ya Allah, sekarang aku sudah bisa kuliah di kota impianku bersama Randy. Walau penyakit jantung yang diberikan sangatlah mematikan, namun tidak ada kata menyerah untuk menempuh perjalanan hidup dengan penyakit ini. Apapun yang Kau berikan untukku akan aku akan terima. Aku yakin, di awal yang menyakitkan ini, pasti masih ada kebahagiaan kecil yang tergabung sehingga akan menjadi kebahagiaan yang sungguh luar biasa diakhirnya. Tak hanya aku yang merasakan penyakit ini namun masih banyak anak yang lemah disana yang juga merasakannya.Semangat yang kubutuhkan dan penyembuhan dari-Mu Ya Allah".

-End-

PROFIL PENULIS
Namaku Avy Amalia Ramadhani. Umurku 12 tahun. Tepatnya kelas 7 di sebuah SMP yang berada di Bogor. Info lainnya tentangku:
Twitter: @Amaliavy
Facebook: Avy Amalia Ramadhani ( aku memiliki banyak facebook, add semua aja ya kalo mau)
Email: avyamalia12@yahoo.com
No. Urut : 1462
Tanggal Kirim : 13/11/2012 20:27:01
Baca juga Cerpen Persahabatan yang lainnya.
Share & Like